[MALANG FILM FESTIVAL 2019 – Ber”SINTESA”]
Halo sineas 🙋
Ga terasa tinggal 4 hari lagi sebelum Malang Film Festival dimulai. Tahun ini MAFI Fest mengambil tema “SINTESA”.
Tema “SINTESA” tahun ini mencoba menjabarkan hasil penggabungan unsur seni seperti seni musik, sastra, lukis, fotografi, serta teatrikal dalam membentuk unsur seni yang baru yakni seni film. Hasil penjabaran ini kemudian dituangkan dalam berbagai bentuk program yang bertujuan memupuk pemikiran kita agar dapat bersintesis bagi pertumbuhan film kedepannya.
Maka dari itu, jangan lewatkan program-program seru dan film-film keren di MAFI Fest 2019! 😊
Ikuti terus kegiatan kami melalui #aprildimalang dan #mafifest19
Serta ikuti akun akun kami
Ig : @mafifest
Twitter : @MAFI_Fest
Sampai jumpa di perhelatan Malang Film Festival 2019 🙌
Salam Sinema!
#aprildimalang
#malangfilmfestival2019
#mafifest2019