Dalam rangka hari anak sedunia kembali kami ingin mengingatkan bahwa banyak anak-anak yang saat ini berada dalam penjara dewasa di Indonesia menjadi korban terselubung . Mereka membutuhkan perhatian dari kita untuk memberikan harapan baru bagi mereka.
.
Di sisi lain, orang sering beranggapan bahwa disabilitas netra adalah orang-orang yang tidak berdaya. Sedikit orang yang mengetahui bahwa disabilitas netra bisa beraktivitas sama seperti orang pada umumnya, bahkan bisa menikmati hiburan termasuk menonton film.
.
Lam Horas Production (@lamhorasproduction) bersama Sekecil Bravo dan Yayasan Mitra Netra melakukan raising awareness melalui screening teaser film “Invisible Hopes” yang diikuti dengan diskusi. Invisible Hopes adalah sebuah film yang mengungkapkan kehidupan anak-anak yang lahir dari seorang ibu narapidana dan terpaksa hidup dibalik jeruji penjara. Melalui kegiatan ini kami ingin menyampaikan bahwa masih ada harapan (hopes) bagi anak-anak yang terpaksa lahir dan hidup dalam penjara serta bagi disabilitas netra.
.
Penasaran ingin lihat Invisible Hopes dan nonton bareng teman-teman disabilitas netra? Datang yuk tanggal 23 November nanti. Akan ada juga penampilan musik spesial dari group “Empang”. Acara ini gratis dan terbuka untuk umum.
.
Registrasi : bit.ly/invisiblehopes
Narahubung : Ima (0823 4927 2586)
.
.
#InvisibleHopes
#Screening
#Hopes
#Film
#Raisingawareness
#Anakdalampenjara
#disabilitasnetra
#tunanetra
#harianaksedunia
#universalchildrensday