SLATE dan KOLEKTIF
Mempersembahkan:
POTONGAN
Film karya Chairun Nissa.
Potongan merupakan film dokumenter yang merekam perjalanan film Babi Buta Yang Ingin Terbang (2008) yang sudah berkeliling festival film internasional dan film Senyap yang masuk nominasi Oscar 2016. Keduanya ditolak oleh Lembaga Sensor Film (LSF).
Ketika film bertemakan hak asasi manusia ditolak oleh LSF, siapa yang dirugikan? Dengan sistem klasifikasi umur yang sudah di terapkan oleh LSF, apakah masih perlu menolak sebuah film dan membatasi pilihan masyarakat dengan menutupi kenyataan?
Tanggal 13 Agustus 2016
18.00 WIB
SENOPATI 79 A QUBICLE CENTER
Senopati Raya No. 79
Berdonasi: Mahasiswa Rp. 35.000 – Umum Rp. 50.000
Acara ini didukung oleh QUBICLE – www.qubicle.id